May 25, 2023 | Uncategorized
jpnn.com, JAKARTA – Anggota DPR RI Dapil II DKI Jakarta Christina Aryani menyambangi para perajin tahu dan tempe di wilayah Jakarta Pusat, Senin (22/5). Selain menampung aspirasi para perajin tahu dan tempe mengenai fluktuasi harga kedelai, politikus Partai...
May 19, 2023 | Uncategorized
Jakarta, Jurnas.com- Anggota MPR RI Fraksi Partai Golkar Christina Aryani menyoroti mulai maraknya ujaran kebencian, saling hujat dan serang, hoax serta kampanye hitam menjelang Pemilu 2024, utamanya melalui media sosial. Christina mengajak warga Jakarta agar waspada...
May 12, 2023 | Uncategorized
JAKARTA – Anggota Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Christina Aryani mendorong implementasi tegas Undang-Undang (UU) Nomor 18 Tahun 2017 tentang Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (PMI). Hal itu penting dilakukan untuk mengantisipasi tindak pidana perdagangan...
May 8, 2023 | Uncategorized
Komisi I DPR RI meminta Panglima TNI, Laksamana Yudo Margono, bertindak tegas memberantas praktik jual beli senjata dan amunisi, khususnya di wilayah konflik Papua. Anggota Komisi I DPR RI, Christina Aryani, berharap, siapapun prajurit TNI yang terlibat dalam praktik...
May 5, 2023 | Uncategorized
KOMPAS.com – Anggota Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Christina Aryani mendukung penegakkan hukum kepada prajurit Tentara Nasional Indonesia TNI yang terlibat dalam penjualan senjata di wilayah konflik Papua Komando Distrik Militer (Kodam) XVII/Cenderawasih. Hal...
May 4, 2023 | Uncategorized
Polisi juga bisa melakukan penelusuran melalui keluarga-keluarga korban di Indonesia untuk menemukan pihak yang bertanggung jawab atas kejadian ini Jakarta (ANTARA) – Anggota Komisi I DPR RI Christina Aryani meminta pemerintah agar menjamin keselamatan terhadap...